Dubrovnik Symphony Orchestra |
The Dubrovnik Symphony Orchestra adalah ensemble yang terdiri para musisi profesional yang dibentuk pada tanggal 25 Agustus 1925, dengan nama the Dubrovnik Philharmonic. Konser pertama orkestra ini diadakan di Marin Držić Theatre di bawah arahan konduktor Polandia, Tadeusz Sygietynski. Penampilan perdana mereka mendapat respon positif, oleh karena itu, dana aktifitas – aktifitas mereka kemudian didukung sepenuhnya oleh pemerintah mereka sendiri. Dari tahun ke tahun, orkestra ini berganti nama beberapa kali, pda tahun 1946 berganti nama menjadi the Dubrovnik City Orchestra.
Kemudian pada tahun 1992, orkestra ini mulai tampil dalam Dubrovnik Summer Games, sehingga mereka berganti nama menjadi the Dubrovnik Festival Orchestra. Nama mereka sekarang, The Dubrovnik Symphony Orchestra mulai dikenal pada tahun 1995. Orkestra ini beranggotakan para musisi berpendidikan akademik, terutama berasal dari the Zagreb Academy of Music. Mereka telah melakukan tur konser klasik di seluruh Eropa dan Amerika. Orkestra ini menampilkan karya – karya dari para komposer zaman Baroques, Classic, dan Romantic di beberapa lokasi terkenal seperti Istana Rector, gereja – gereja, dan pusat – pusat kota. Dalam beberapa tahun terakhir ini, Dubrovnik Symphony Orchestra tampil di berbagai lokasi terkenal di dunia seperti Kennedy Center – Washington, Kurhaus – Bad Schwalbach, Herkules Saal- Munich, Basf – Ludwigshafen, Lisinski – Zagreb, dan lain – lain. Dubrovnik Symphony Orchestra juga berhasil meraih penghargaan the Milka Trnina, yang merupakan penghargaan musik tertinggi di Kroatia.
Kemudian pada tahun 1992, orkestra ini mulai tampil dalam Dubrovnik Summer Games, sehingga mereka berganti nama menjadi the Dubrovnik Festival Orchestra. Nama mereka sekarang, The Dubrovnik Symphony Orchestra mulai dikenal pada tahun 1995. Orkestra ini beranggotakan para musisi berpendidikan akademik, terutama berasal dari the Zagreb Academy of Music. Mereka telah melakukan tur konser klasik di seluruh Eropa dan Amerika. Orkestra ini menampilkan karya – karya dari para komposer zaman Baroques, Classic, dan Romantic di beberapa lokasi terkenal seperti Istana Rector, gereja – gereja, dan pusat – pusat kota. Dalam beberapa tahun terakhir ini, Dubrovnik Symphony Orchestra tampil di berbagai lokasi terkenal di dunia seperti Kennedy Center – Washington, Kurhaus – Bad Schwalbach, Herkules Saal- Munich, Basf – Ludwigshafen, Lisinski – Zagreb, dan lain – lain. Dubrovnik Symphony Orchestra juga berhasil meraih penghargaan the Milka Trnina, yang merupakan penghargaan musik tertinggi di Kroatia.
Konduktor – konduktor terkenal yang pernah tampil bersama orkestra ini antara lain: Lovro von Matačić, Zubin Mehta, Kirill Kondrashin, Ernst Märzendorfer, Milan Harvat, Pavle Dešpalj, Anton Nanut, Uto Ughi, Christoph Eschenbach, Stefan Milenkovich, Ivo Pogorelić, Ivan Pochekin, Nada Motošević, Michael Kissinger, Henryk Szeryng, Mstislav Rostropovich, Antonio Janigro, Yehudi Menuhin, David Oistrakh, Sviatoslav Richter and dan banyak lagi. Orkestra ini melakukan pertunjukan secara rutin dalam acara Dubrovnik Summer Games dengan bersama para konduktor dan solois terkenal dari berbagai penjuru dunia.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar